this post was submitted on 01 Dec 2023
5 points (100.0% liked)

Teknologi

1 readers
1 users here now

Community untuk diskusi seputar berita teknologi.

Untuk diskusi terkait self-host (homeserver, VPS, Cloud, etc.), silahkan ke c/selfhosted.

founded 1 year ago
 

Aneh....banget rasanya buat orang yang baru aja hijrah dari Reddit ke lemmy. Berasa kayak kosong & hampa gitu di sini, mungkin karna banyak user di sini yg jadi silent reader aja atau masih banyak yang pake reddit ketimbang lemmy walaupun reddit udah ganti policy-nya yang terkesan ya....kurang enak lah di segi user
Menurut kalian kira² apa ya yang bisa kita buat di sini supaya lebih rame ?

top 7 comments
sorted by: hot top controversial new old
[–] Sauvandu59@lemmy.my.id 4 points 11 months ago (1 children)

perbanyak konten dan buat Lemmy jadi lebih ramah dengan SEO (search engine optimization).

[–] devilish666@lemmy.my.id 2 points 11 months ago (1 children)

Ide yang bagus tu
Gimana kalo kita buat forum NSFW indo karna you know lah orang indo lebih hobi yang begituan dari pada bahas politik & agama, lagian kalo ada forum ini di sini otomatis bakalan rame sendiri ni server
Plus kalo bisa kita ajak orang² penghuni 1CAK untuk mampir kesini biar rame, lagian 1CAK kan terkesan jadul gimana gitu website nya

[–] kusukasaka280@lemmy.my.id 3 points 11 months ago

Coba tanya admin @Aerysh boleh buat community nsfw atau enggak.

[–] alien@lemmy.my.id 2 points 11 months ago* (last edited 11 months ago)

Saya sudah lama tidak mampir kesini, tapi tidak hanya kesini, ke reddit pun tidak, malahan bisa lebih sering mampir kesini daripada ke reddit. Itu sangking tidak lihat komunitas diskusi.

Saya sekarang lebih sering diskusi di Mastodon malahan. Tapi saya berusaha tiap hari akan mampir ke lemmy my id walapun hanya sekali perhari, atau kalau ada yang akan di share, lebih.

Ada saran saya, dan ini tidak di dukung di lemmy saat ini, kita sebaiknya bikin tag, jadi di ActivityPub, tag ini akan terbaca, jadi apabila ada mastodon, akkoma, pleroma ataupun firefish user yang subcribe ke tag tersebut. Otomatis akan muncul di home mereka.

Saya sudah test, kalau saya komentar mengunakan mastodon account saya, bisa tapi tidak tahu apabila saya mengunakan lemmy account saya.

Jadi sekalian agar orang orang tahu ada group / diskusi board / di lemmy yang asli Indonesia saya akan mention @indonesia@a.gup.pe dan tag #indonesia #diskusi

Edited

Sayang sekali memang tidak bisa kalau dari lemmy, harus ada account mastodon, akkoma, pleroma ataupun firefish untuk bisa ke tag di ActivityPub

[–] haypp@lemmy.my.id 2 points 11 months ago (1 children)

cukup tw aja bang w malah baru pindah kesini

[–] devilish666@lemmy.my.id 1 points 11 months ago (1 children)

Yup pasti kesan pertamanya terkesan kosong kali server ini

[–] haypp@lemmy.my.id 1 points 11 months ago

ya gimana ya, ini aja alt reddit .. reddit di indo aja diban aoaksoao

tapi w malah sering buka ini daripada reddit kecuali ya r/Indonesia tetep dibuka